Perlu diketahui bahwa, parfum akan lebih awet jika disemprotkan pada titik nadi seperti pergelangan tangan. Titik-titik tersebut suhunya lebih hangat daripada bagian tubuh lainnya, sehingga parfum akan tetap harum walaupun seharian Anda beraktivitas. Selain bagian tersebut terdapat beberapa titik antara lain :
1. Bagian Dalam Siku
- Siku bagian dalam maupun lipatan tubuh lain, bahkan belakang lutut pun sangat tepat untuk tempat penyemprotan parfum. Parfum akan mengikuti alur nadi menyebar keseluruh tubuh.
- Jika parfum disemprotkan pada bagian ini, parfum secera otomatis menyebar manakala terkena kibasan rambut
- Anda tak akan pernah menyangka, bahwa ternyata wewangian akan tahan lama jika disemprotkan di bidang dada. Dan efeknya pun sangat terasa sepanjang hari. Anda bisa dengan bebas mencium dan menikmati aroma tubuh Anda yang wangi.
- Dengan menyemprotkan parfum pada kedua bahu, maka aroma parfum akan terasa sepanjang hari dan Anda akan merasakan keharumannya lebih dekat